Sejarah Singkat SMKN 3 Pandeglang

sejarah SMK Negeri 3 Pandeglang

SMK Negeri 3 Pandeglang berdiri berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Pandeglang No. 25 tanggal 21 Juli 2003 tentang pembukaan dan Penegerian Sekolah tahun pelajaran 2002/2003.

SMK Negeri 3 Pandeglang sebelumnya termasuk kedalam sekolah kelompok Kelautan dan Perikanan dan program keahlian Nautika Perikanan Laut ( NPL )

Tahun 2001 dibuka program keahlian Nautika Perikanan Laut ( NPL ) yang merupakan tahap awal berdirinya SMK Negeri 3 Pandeglang.

Sejalan dengan perkembangan dinamika masyarakat, dunia usaha dan dunia industri dalam memenuhi permintaan pasar kerja, SMK Negeri 3 Pandeglang mendapatkan rekomendasi dari Dewan Perwakilan Daerah ( DPR ) Kabupaten Pandeglang tahun 2001 untuk melakukan reegeneering membuka kelompok Perikanan Budidaya Ikan Air Laut, Budidya Iakan Air Tawar dan Tehnik Pengolahan Hasil Perikanan, Tehnik pengolahan Hasil Pangan dan tahun pelajaran 2008/2009 SMK Negeri 3 Pandeglang telah membuka program keahlian Tehnik Informatika (TI) dan Otomotif

6 thoughts on “Sejarah Singkat SMKN 3 Pandeglang”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *